Kuliah tidak harus selalu di dalam ruangan kelas. Selalu banyak cara yang dapat dilakukan untuk kita agar bisa mendapatkan ilmu. Salah satunya cara yang dilakukan oleh dosen akuntansi binus, Bpk Armanto Witjaksono, SE., Ak., MM, beliau memberikan perkuliahan Seminar Akuntansi melalui sosial media (sebut saja, twitter). Dengan perkuliahan yang diberikan via social media berlogo burung biru (kultiwt)diharapkan mahasiswa dapat belajar akuntansi secara menyenangkan dan tanpa beban. Kultwit (Kuliah Twitter) sendiri yaitu sederetan tweet yang beruntun membahas 1 topik tertentu. Kultwit ini diadakan melalui account twitter yang bernama KomunitasAkuntanMuda (@JagoAkuntansi). Berikut adalah beberapa kultwit yang diberikan oleh Bpk Armanto W. :

1. @jagoakuntansi ngampu matkul seminar audit, msh banyak mhs/i yg lemah dlm konsep-2 dasar #AssAud
2. @jagoakuntansi konsep dimaksud a.l definisi assurance, integarated auditing, assurance level, dsb #AssAud
3. @jagoakuntansi buku text audit1 judulnya ada kata assurance, tapi tidak paham basic fundamental ass #AssAud
4. @jagoakuntansi 25 thn yg lalu profesi auditor sound “wah” saat ini konsepnya assurance professional #AssAud
5. @jagoakuntansi kebutuhan jasa assurance timbul ktk 2 pihak atau lbh mbutuhkan keyakinan a/ comfort #AssAud
6. @jagoakuntansi comfort akan kualitas pertgjawaban pihak yg menjadi accountable party (client) #AssAud
7. @jagoakuntansi ada 3 pihak terlibat Assurance yakni assurance provider/auditor, client dan user #AssAud
8. @jagoakuntansi auditor mendapat penugasan/enggagement dr clien, yg hsl akhirnya brp laporan tertulis #AssAud
9. @Jagoakuntansi Lap tertulis tsb berisi konklusi atas hasil pemeriksaan berupa assurance level atas subject matter #AssAud
10. @jagoakuntansi subject matter adl istilah hukum, secara teknis disebut audit objek #AssAud
11. @jagoakuntansi ass level hanya ada 2 yakni Reasonable Assurance atau limited assurance #AssAud
12. @jagoakuntansi khusus subject matternya Lap Keuangan maka Ass levelnya berbeda #AssAud
13. @Jagoakuntansi yakni Reasonable Assurance, High Assurance, Moderate Assurance dan No Assurance #AssAud
14. @Jagoakuntansi halt.. Questian and answer dulu deh.. Silahkan @jagoakuntansi

Berikut merupakan screenshot kultwitnya..

kultwit dosen Akuntansi Binus University

Salam Akuntansi..!!